Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon
Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon

Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon

 
Sebelumnya telah dibahas 5 Game Android Seru Buatan Indonesia dan kali ini ada satu game buatan anak bangsa yang bergenre simulasi kehidupan yang tak boleh dilewatkan karena memiliki alur cerita yang menarik.

Gamenya bernama Citampi Stories. Game offline ini dikembangkan oleh Ikan Asin Production yang dirilis pada tahun 2019. Jika dilihat dari segi gameplay, Citampi Stories cukup mirip dengan game Harvest Moon.



Dalam game ini menceritakan tentang seorang pemuda yang merantau ke kota Citampi untuk bekerja agar bisa membantu orang tuanya yang terlilit hutang. Pemuda diminta untuk melunaskan hutang dalam waktu 10 minggu, jika tidak bisa melunasinya, dengan terpaksa pemuda itu harus menikahi perempuan yang sama sekali tidak disukainya.



Pekerjaan yang dilakukan dalam game ini bukanlah bertani layaknya harvest moon, tetapi pemain bisa bekerja sebagai Supir bus hingga penjaga sekolah.

Dan hal menarik yang ada dalam game ini,  pemain dapat menggunakan ojek online untuk berpegian ke suatu lokasi, misalnya saja mini market atau lokasi lainnya.

Selain bekerja untuk melunasi hutang, pemain juga bisa bertemu dan menjalin pertemanan dengan warga Citampi. Bahkan pemain juga bisa memilih salah satu karakter perempuan untuk dijadikan pasangan, pemain bisa memberi sebuah hadiah atau mengobrol sesering mungkin agar hubungan dapat meningkat.


Tertarik ingin memainkannya? Dapatkan gamenya dengan klik link berikut
Download Citampi Stories : Kisah Cinta & Kehidupan

Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon

Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon

Pesan via WhatsApp! - Proses Pemesanan Mudah ( via WhatsApp ) Instan checkout, tanpa registrasi / login.

Pesan via WhatsApp!

Proses Pemesanan Mudah ( via WhatsApp ) Instan checkout, tanpa registrasi / login.

Pengiriman Fleksibel - Kami menyediakan Layanan Pesan - Ambil ( Pickup ) & Pesan - Antar ( Delivery )

Pengiriman Fleksibel

Kami menyediakan Layanan Pesan - Ambil ( Pickup ) & Pesan - Antar ( Delivery )

Metode Pembayaran Lengkap - Bayar via Bank Transfer, E-Wallet atau PayPal? Bisa banget!

Metode Pembayaran Lengkap

Bayar via Bank Transfer, E-Wallet atau PayPal? Bisa banget!

Toko WA+

Template Blogger dengan fitur Toko Online berbasis WhatsApp + Keranjang Pesanan yang berguna untuk membantu "Pebisnis Online" menjual Produk maupun Jasa secara Instan & Efisien.

Hubungi Kami

Jl. Alamat Toko, No. 123 - Bandung 40241
Phone / WhatsApp. +62 896 9891 0380
E-mail. info@website.com

Citampi Stories, Game Android Buatan Indonesia yang Mirip Harvest Moon https://neo-teks.blogspot.com/2020/01/citampi-stories-game-android-buatan.html
( 0 ) 0